PUBG

Perasaan dan Harapan Microboy Setelah Reuni dengan Luxxy & Zuxxy di Persija EVOS

Fauzan Mochammad FidhiazFriday, 27 January 2023
Logo article
Ads

Resmi reuni dengan Luxxy dan Zuxxy di Persija EVOS, Microboy ungkap perasaan dan harapan pribadinya untuk PMPL ID Spring 2023.

Trio mantan Bigetron RA kembali dipersatukan di Persija EVOS jelang gelaran PMPL ID Spring 2023. Luxxy dan Zuxxy akhirnya menyusul Microboy yang telah terlebih dahulu meninggalkan Bigetron RA pada tahun 2021.

Reuni antara Microboy, Luxxy, dan Zuxxy dapat membuat para penggemar lamanya merasa senang. Meski masih kekurangan seorang Ryzen, setidaknya para penggemar lama mereka dapat sedikit bernostalgia dengan support dari Microboy untuk Luxxy dan Zuxxy nantinya.

Jika penggemarnya merasa senang, lantas bagaimana dengan perasaan dan harapan Microboy setelah reuni dengan Luxxy dan Zuxxy?

BACA JUGA: Punya Jiwa The Jakmania, Ini Motivasi Zuxxy Memilih Bergabung dengan Persija EVOS

1
2

Share this Article

Ads

Tags Populer

Ads